Saturday, July 27, 2013

Jenis-Jenis Smartphone

Jaman Sekarang Teknologi informasi semakin canggih,terutama Handphone Smartphone.kadang2 pd saat kita membeli HP smartphone,kita selalu bingung mana smartphone Yg keren,canggih Dan asik,karena banyak pilihan sampai2 otak pusing dibuatnya,biar gak salah pas kita beli ujung2nya gk cocok sama keinginan.ini ada beberapa jenis2 hp Smartphone serta kelebihan dan kekurangannya....




SYMBIAN
Smartphone yg pertama kali dikenalkan oleh NOKIA ini merupakan OS Tak bebas yg dikembangkan oleh Symbian Ltd.jadi menurut orang2 Symbian adalah NOKIA begitu sebaliknya.

* Kelebihan SYMBIAN
- Bisa install 2 jenis file sekaligus baik (sis*) atau (jar*)
- Symbian mudah di HACK
- Kualitas gambar gamenya MANTAP....!!!!!
- APP berformat (sis*) terasa menyatu dgn hp jadi terasa ringan
- bisa buat aplikasi lewat hp.Contoh :Tema
* Kekurangan Symbian
- Rentan kena virus,jadi wajib pasang antivirus.
- Desain hp symbian Kebanyakan Katrok.
- Lambat karena masalah RAM.
- Pengaturan file yg ribet (terutama para pemula)
- Pada saat membuka aplikasi format JAR kurang maxx.

ANDROID
Android meupakan OS yg dipublikasikan oleh Google,sebuah perusahaan search engine dan raja internet.kebanyakan android dinaungi oleh Samsung.
*Kelebihan Android
- Harga lebih terjangkau
- Android bersifat terbuka, karena berbasis linux yang memang open source jadi bisa dikembangkan oleh siapa saja .
- Akses mudah ke Android App Market : Pemilik android adalah orang yang gemar utak atik handphone, dengan Google Android App Market anda bisa mendownload berbagai aplikasi dengan gratis .
-  Sistem Operasi Merakyat : Ponsel Android, beda sekali dengan iOS yang terbatas pada iphone dari Apple, maka Android punya banyak produsen, dengan gadget andalan masing masing mulai HTC hingga Samsung Fasilitas penuh USB. Anda bisa mengganti baterai, mass storage, diskdrive, dan USB tethering .
 Browsernya tergolong cepat, termasuk saat membuka website dengan flash.
- Install ROM modifikasi : kita kadang mendapati ROM yang tidak resmi. Maksudnya adalah versi yang telah rilis tidak sesuai dengan spesifikasi ponsel kita, jalan terakhir kita adalah modifikasi. Jangan khawatir ada banyak custom ROM
yang bisa Anda pakai di ponsel Android, dan dijamin tidak akan membahayakan perangkat anda .

* Kekurangan Android
dibandingkan dengan iOS, Android masih kalah intuitif.
Pengguna masih membutuhkan waktu untuk menemukan beberapa opsisistem dan third-party file manager
- Kadang sering terdapat iklan : karena mudah dan gratis, kadang sering diboncengi iklan. Secara tampilan memang tidak mengganggu kinerja aplikasi itu sendiri, karena memang kadang berada di bagian atas atau bawah aplikasi
- Terhubung dengan internet : Android bisa dibilang sangat memerlukan koneksi internet yang aktif. Setidaknya harus ada koneksi internet GPRS di daerah anda, agar perangkat siap untuk online sesuai dengan kebutuhan kita .
- Boros Baterai, ya memang android lebih boros dibandingkan dengan OS yang lain. hal ini karena memang OS ini banyak “process” di background yang mengakibatkan baterai cepat habis .
Windows Phone

Windows Phone adalah Sistem Operasi perangkat mobile yang dikembangkan oleh pihak Microsoft dan menjadi sistem operasi pertama untuk Platform Windows Mobile pada saat ini.
*Kelebihan Win. Phone 
 Melalui browser dan GPS, pengguna bisa menemukan lokasi, memblokirdan me-reset smartphone.
Interface-nya terdiri atas dua bagian, yaitu sejumlah kotak yang disebut hub dan bagian kedua untuk Tools dan Options.
Diferensiasi produk sengaja ditempuh Microsoft agar smartphone mereka berada “diluar” pesaingnya
- Memilliki interface yang berbeda dibandingkan dengan interface smartphone lainnya

*Kekurangan Win. Phone
 Microsoft melakukan perubahan radikal pada sistem baru ini. Misalnya, aplikasi pihak ketiga(third party) tidak boleh aktif dilatar belakang, tidak ada folder, akses file multimedia harus melalui Zune, dan data Office harus disimpan dilayanan online SkyDrive. Memang karena masih baru, semau potensi platform mobile ini belum optimal.
- No Bluetooth file transfers
Ini artinya kita tidak bisa kirim
file dari atau ke ponsel
Windows Phone 7 dan
sepertinya harus
menggunakan aplikasi terpisah .
- No USB mass storage
mode
Artinya kita tidak bisa melihat
isi file di komputer melalui
Windows Explorer secara langsung dan harus
menggunakan aplikasi
bawaan dari ponsel .
- No Flash or Silverlight
support in the browser
Kemungkinan besar anda tidak bisa melihat video
seperti YouTube dan lainnya
melalui browser yang ada
- No multitasking Ini yang paling aneh
menurut kami, kenapa juga
tidak bisa multitasking
mengingat ini sangat penting
bagi anda yang suka
menjalankan beberapa aplikasi sekaligus di saat
bersamaan. 
iOS

iOS atau yang dulu dikenal sebagai iPhone OS adalah sistem operasi buatan Apple untuk perangkat mobile buatan Apple. Perangkat mobile buatan Apple yang menggunakan iOS sebagai sistem operasi adalah iPhone, iPad, iPod touch dan Apple TV.

* Kelebihan iOS
iPhone unggul karena penggunaan sistem nya yang mudah dan aplikasi third-party nya yang selalu konsisten dengan Apple
Yang juga positif adalah pengelompokan aplikasi dalam satu folderuntuk kemudahan pengelolaan
Melalui iTunes, iPhone kini semakin mudah dikelola, misalnyauntuk melakukan sinkronisasi data, backup dan pencarian aplikasi di App Store yang kini masih yang terbesar dan terlengkap.

* Kekurangan iOS
 kurang fleksibeldalam melakukan penyesuaian tertentu bagi pengguna
Pengguna akan mengalami hambatan dalam mengganti aplikasi standar dan mengelola data-datanya di smartphone.
Pengguna bahkan tidak dapat seenaknyamemaketkan data-data pada suatu folder.

BlackBerry
BlackBerry adalah perangkat selular yang memiliki kemampuan layanan push e-mail,teleponsms, menjelajah internet, messenger (Blackberry Messenger/BBM), dan berbagai kemampuan nirkabel lainnya.

* Kelebihan BB
Home screen tersaji dalam tiga bagian. Dua bagian atas menyajikan setting mobile phone dan updateberita di layar layar
 Pada sisi bawah layarterdapat menu-menu yang dapat dibuka. Menu ini berisi semua aplikasi yang terbagi dalam lima kategori. Setiap icon bisa dengan cepat digunakan dan dikelompokkan pada folder.
Sistem Blackberry juga mendukung tranfer data-data multimedia secara mudah melalui WLAN dan PC ke smartphone.
Sistem Blackberry juga mendukung tranfer data-data multimedia secara mudah melalui WLAN dan PC ke smartphone.

*Kekurangan BB
 Pengguna aplikasi kurang intuitif. Akibatnya beberapa konfigurasi ada yang harus melalui layar sentuh dan lainnya dilakukan melalui tombol menu.
Kehadiran trackpad pada Blackberry Torch 9800 semakin mempermudah pengguna dalam “bermanuver ” pada setiap baagian interfacedi layar. Meskipun demikian, beberapa menunyajustru menjadi rumitdan berkesan mubazir.
 RIM seperti harus terus menyempurnakan mekanisme input antara input di layar dan slider QWERTY keyboard-nya agar lebih selaras.
  Nah tadi itu beberapa info soal Smartphone,semoga kalian gak salah lagi pilih hp smartphone yg di inginkan.